Cara Membuat Perkedel dari Talas atau Kimpul

Masih banyak dari kita yang tidak tahu manfaat dari talas atau orang jawa menyebutnya dengan kimpul. Talas ini bisa digunakan untuk mengobati penyakit diabetes. Terkadang orang terdahulu tanpa mengetahui manfaat makanan tersebut, kalau makanan itu enak maka banyak orang terdahulu tinggal mengolah makanan tersebut.


Talas atau kimpul ini bisa langsung direbus dan dikonsumsi setelah matang, tentunya menunggu dingin dulu biar lidah nggak terbakarJ. Tapi kalau ibuku, terkadang dia mengolah talas atau kimpul untuk dijadikan lauk pauk. Talas ini bisa diolah menjadi perkedel seperti kita mengolah kentang untuk dijadikan perkedel juga.

Resep Coto Makassar yang Lezat

Resep Coto Makassar
Aaahhh….kali ini saya ingin berbagi resep dari makasar Sulawesi selatan. Terkadang kalau dipikir, kenapa sih menggunakan “C” bukan “S” hahahaha………yah suka-suka mereka mau menggunakan awalan “C” yang artinya coto, kalau berawalan “S” berarti SotoJ, mungkin biar nggak sama kali dengan nama soto yang sudah banyak bertebaran di jagad kuliner, dan sudah dibranding dengan nama “Coto”, just kidding aja ya bundaJ

Resep Sate Kambing Tulungagung yang Lezat

resep sate kambing tulung agung
Di samping berbagai ragam masakan soto di Indonesia, ternyata sate juga banyak resep dan cara mengolahnya dan bumbu khas masing masing daerah yang berada di Indonesia. Itulah kenapa Indonesia sungguh kaya dengan bumbu dan rempah-rempah yang pada jaman perang dahulu, banyak Negara lain ingin menguasai Indonesia karena kaya akan rempah-rempah.

Resep sate Kambing Madura yang Menggigit.

Rahasia Sate Madura yang Lezat
Setelah berakhir musim lebaran tahun ini, sebentar lagi kita akan menyambut hari raya haji. Kita tahu sendiri kan? Kalau musim tahun haji, di tanah air atau di tanah arab sana, bagi yang mampu khususnya di Indonesia, mereka akan menjalankan ibadah haji dan bagi yang menjalankan ibadah kurban,. Ibadah ini di contohkan oleh Nabi Ibrahim pada waktu dahulu.

Soto Lamongan Special khas Jawa Timur

Soto Lamongan special Enak
Di artikel saya sudah pernah share atau berbagi resep untuk soto lamongan, tapi kali ini, saya ingin berbagi resep lagi dengan menu yang sama, tapi rasanya yang berbeda. Sama-sama soto lamongan, tapi untuk resep ini agak lain rasanya, kuahnya lebih gurih menurut saya.

Soto Banjar

Soto Asli Banjar Kalimantan Selatan
Sekarang kita jalan-jalan ke propinsi Kalimantan selatan, tepatnya kota Banjarmasin. Sudah beberapa kali saya tuliskan di artikel saya, di kota Banjarmasin ini, kita juga bisa temui menu soto seperti di jawa. Betul, kita bisa menemukan masakan khas berkuah juga, dimana masakan ini tidak kalah juga dengan masakan soto-soto yang bisa kita temukan di jawa.

Soto Betawi Asli Gurih

Soto Betawi Asli yang guring
Kali ini admin, akan mencoba membagikan resep soto betawi yang juga sangat terkenal di daerah Jakarta. Sebenarnya varian dan rasa kuah soto sangat ditentukan darimana soto itu berasal. D iartikel blog yang saya kelola ini, saya mencoba memberikan perbandingan reseo soto dari masing-masing kota yang ada di Indonesia.

Soto Medan Asli

Soto Medan asli
Bagi anda penggemar makanan berkuah, anda layak mencoba resep soto  medan yang terkenal dengan kuahnya yang khas berwarna kuning. Mungkin anda sudah sering menikmati masakan soto ini, yah, apabila kita belum pernah berkeliling ke sumatara, kita hanya mengenal soto kudus, apabila kita berasal dari jawa tengah, khususnya yang bermukim di kudus atau semarang.

Soto Ayam Bangkong


Resep soto ayam gurih
Bagi anda yang menyukai masakan berkuah, saya yakin hampir semua orang mengenal masakan yang satu ini. Kuliner soto ini banyak ditemukan hampir di setiap kota di Indonesia. Hidangan soto ini lebih enak di santap dan dinikmati pada waktu kapanpun, dengan catatan kuah soto harus dihidangkan dalam keadaan masih panas.